Uncategorized

TATACARA PERAWATAN JENAZAH: Salah Satu Bekal Santri Terjun Ke Masyarakat || oleh Pengurus HIMMAH Putri 2021/2022

Diklat Jenazah HIMMAH Putri tahun 2022 bersama Ust. Muqorrobin. (28/02/2022) PONOROGO – Di zaman sekarang ini, banyak ditemui generasi muda yang minim pengetahuan bahkan tidak tahu sama sekali perihal masalah perawatan jenazah. Padahal hal ini sangat penting ketika sudah berada di tengah-tengah masyarakat. Ditinjau dari segi hukumnya pun adalah fardhu, walaupun kategorinya fardhu kifayah (yaitu kewajiban yang sudah dianggap cukup …

Read More »

MEMPERINGATI ISRO` MI`ROJ, PONPES DARUL HUDA ADAKAN LAILATUS SHOLAWAT

اَللّٰهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَامُحَمَّدٍ عَدَدَ مَا فِى عِلْمِ اللّٰهِ صَلاَةً دَائمَةً بِدَوَامِ مُلْكِ اللّٰهِ PONOROGO– Masa pandemi bukan penghalang bagi santri Darul Huda untuk merayakan Isra’ Mi’raj. pada tahun ketiga pandemi ini kasus – kasus belum juga mereda, masyarakat yang masih khawatir dengan isu kesehatan ini hanya bisa bersabar dan juga tawakkal kepada Yang Maha Kuasa, begitu juga para wali …

Read More »

ANTUSIAS ALUMNI DARUL HUDA PADA RUTINAN MUJAHADAH DZIKRUL GHOFILIN DI TEGAL SARI

Tegal Sari – Malam yang dipenuhi dengan para perindu kebersamaan yang diselimuti dengan berbagai bintang menjadikan malam ini terasa syahdu. Rombongan para alumni mulai pukul 19.00 WIB sudah mulai berdatangan dengan mengenakan berbagai kendaraan, mulai dari roda dua hingga bus di lokasi tegal sari. Tak heran bahwa sebentar saja lokasi keramat itu sudah dipenuhi dengan para alumni Darul Huda dan …

Read More »

DZIKIR AKBAR KIYAI SE-MATARAMAN MENYAMBUT ISRA’MI’RAJ 1443 H: Erick Thohir Ingin Membangun Pesantren Menjadi Mercusuar Peradaban

PONOROGO – Pada hari sabtu, 5 Februari 2022 Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir, B.A., M.B.A. menghadiri kunjungan ke Ponorogo yang salah satunya melakukan kunjungan ke Pondok Pesantren Darul Huda Mayak. Yang sebelum-sebelumnya telah mengisi seminar di IAIN Ponorogo dan mengunjungi monumen Batarangin. Kunjungan menteri BUMN di Pondok Pesantren Darul Huda Mayak ini sekaligus menghadiri acara Dzikir Akbar …

Read More »

Setelah vakum 2 tahun Pondok Pesantren Darul Huda Mayak dengan Masyarakat kembali mengadakan Amaliyah Rojabiyah bersama

إِنَّ رَجَب شَهْرُ اللهِ، وَشَعْبَانَ شَهْرِيْ، وَرَمَضَانَ شَهْرَ أُمَّتِي. Sesungguhnya Rajab itu bulannya Allah, dan Sya’ban itu bulanku, dan Ramadhan itu bulan ummatku. PONOROGO – Bulan sabit menatap syahdu, pertanda bulan baru datang untuk kita sambut dengan hal baru. Setiap jengkal kehidupan yang tidak lepas dari kesedihan dan cobaan merupakan ajang pembelajaran yang selalu berakhir dengan hikmah mengagumkan. Sama halnya dengan …

Read More »

Upaya membentuk pribadi yang bertanggungjawab, Pengurus adakan sidang LPj menjelang bulan Bulan Rajab

Ponorogo – menjelang masuknya bulan Rajab, pengurus Pondok Pesantren Darul Huda putra menggelar sidang Laporan pertanggungjawaban (LPj) satu tahun kepengurusan pondok pesantren Darul Huda putra. Acara yang dipandu oleh sdr. Yusuf Bayu tersebut dimulai pukul  20.00 WIB di Aula KBIHU Al-Haromain bersama bapak Kabag. Kepesantrenan Putra PP Darul Huda Mayak KH. Abdul Wahid, segenap dewan asatidz mukim, sebagian santri, dan …

Read More »

Upacara Bendera dan Penanaman Karakter

Kita tidak asing dengan istilah upacara, apalagi upacara bendera setiap hari senin. Namun demikian sebagai insan pendidikan, kita harus selalu waspada agar kegiatan upacara semacam ini tidak bergeser sebagai rutinitas tanpa bekas. Sebagai lembaga pendidikan yang bertanggung jawab dalam pelayanan pendidikan, MTs Darul Huda tidak pernah lengah apalagi abai dalam menemukan strategi terbaik dalam mencetak pribadi shalih yang berilmu, beramal …

Read More »

MUNAS IKADHA 2022 : Alumni Bergerak, Untuk Darul Huda Tercinta

Ponorogo – “sambil menyelam minum air” mungkin itulah pribahasa yang diungkapkan oleh para Alumni pondok pesantren Darul huda Mayak dalam rangka MUNAS (Musyawarah Nasional) IKADHA Mayak. Para alumni selain bisa bereuni dengan teman-teman dulu, mereka mendapat kesempatan bertemu dengan sesepuh, masyayikh pondok dan yang paling penting barokah dan doa. Kegiatan ini telah berlangsung selama dua hari, yakni pada hari Jum’at, …

Read More »

DARI DULU HINGGA SEKARANG SANTRI SERBA BISA JADI APA SAJA : Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI-AD di Pon. Pes Darul Huda Mayak Tonatan Ponorogo

Ponorogo – Pondok Pesantren Darul Huda Mayak kedatangan tamu dari Denbekang V-44-01/ Madiun guna lakukan sosialisasi penerimaan prajurit baru TNI AD khusus jalur santri. Sambutan pembukaan oleh KH. Abdul Wachid dalam sosialisasi penerimaan prajurit TNI-AD. (19/01/2022) Kegiatan yang digelar di Aula asrama Ar-roudhoh 3 tersebut diikuti oleh segenap santri kelas 12 MA, sekitar 150 santri dengan khidmah mengikuti kegiatan sejak …

Read More »

MALAM HIBURAN MUSDHA BERSAMA CAK YUDHO CS

PONOROGO – Gemerlapnya bintang malam ini seakan ikut serta mengiringi keceriaan malam hiburan di bumi darul huda. Lantunan musik gambus yang dibawakan oleh OG. Jalsah Al-Hasyimi menambah riah nya acara. Senandung demi senandung lagu yang dibawakan menambah syahdu nya acara. Acara dibuka dengan prolog persiapan mulai pukul 19.25 WIB dan dilanjutkan sambutan perwakilan dari Bapak Kabag Kepesantrenan Darul Huda hingga …

Read More »